Pada zaman berteknologi canggih pada saat ini, handphone atau gadget sudah pasti dimiliki oleh setiap orang.
Namun tanpa disadari, sekarang hp sudah menjadi hal yang penting atau bisa dibilang sebagai aset yang sangat berharga. Semua data dimasukkan kedalam satu hp, mulai dari foto, video, dokumen-dokumen penting, dan lain sebagainya.
Oleh sebab itu, bahkan ketika kita bangun tidur, bukan mengucapkan Alhamdulillah karena Allah telah memperpanjang umur kita, namun yang kita lakukan adalah langsung mencari dimana hp kita.
Belom lagi apabila dibandingkan dengan panggilan Allah ta'ala jika dibandingkan dengan bunyi telepon dari clien kita terkadang kita lebih mementingkan panggilan yang berbunyi melalui hp kir=ta dibandingkan dengan panggilan dari tuhan kita.
MasyaAllah sudara, di zaman berteknologi saat ini bukannya menjadikan kita lebih baik, justru terkadang membuat kita jauh dari Allah ta'ala.
Karena itu sudara, marilah kita tingkatkan ketaqwaan kita, mendahulukan kewajiban diatas kewajiban yang lain dan semoga Allah senantiasa merahmati disetiap langkah kaki kita
aamiiin
No comments:
Post a Comment